PURWAKARTA ONLINE - Kabupaten Purwakarta kerap dijadikan tempat tinggal dan mencari nafkah oleh kaum urban dadakan dari luar daerah, seperti pengamen, gelandangan, pengemis dadakan, dan pemulung.
Mayoritas dari mereka datang tanpa persiapan dan kemampuan yang memadai.
Menjelang puasa, jumlah penduduk musiman yang datang ke wilayah ini meningkat drastis.
Baca Juga: Pencurian Motor Terjadi di Kos-kosan Purwakarta saat Berbuka Puasa, Terekam CCTV!
Baca Juga: ATURAN BARU Asuransi Kematian yang Diberikan Sri Mulyani Bagi PNS yang Meninggal Dunia!
Kepala Satpol PP Kabupaten Purwakarta, Aulia Pamungkas, telah memprediksi hal ini dan menyiapkan langkah antisipasi sejak awal Ramadan.
"Mereka datang di momen tertentu saja. Biasanya, jumlah mereka mengalami peningkatan hingga lebaran nanti," ujar Aulia.
Operasi dan penjagaan petugas dilakukan di sejumlah titik keramaian tempat mereka biasa berkumpul.
Baca Juga: VIRAL Hukum Cambuk 100 Kali Wanita Berzina dengan Kakak Ipar di Aceh, Video Viral di Media Sosial!
"Sejak awal Ramadan kemarin, kita telah mengintensifkan operasi dan menyiagakan petugas di sejumlah titik keramaian yang selama ini menjadi tempat mangkal mereka," jelas dia.
Kepada mereka yang terjaring operasi, pihak keamanan akan melakukan tindakan persuasif dan pembinaan.
"Ada yang membuat kami prihatin, karena selalu ada di antara pengemis ini yang memanfaatkan anak-anak untuk menarik empati masyarakat," kata dia.
Artikel Terkait
Ziarah Napak Tilas ke Makam Dalem Sholawat dan Dalem Santri oleh Komunitas Bela Purwakarta!
Mutasi Pegawai di Kabupaten Purwakarta Menuai Kontroversi: Revisi SK dan Kontroversi Jual Beli Jabatan!
Jadwal Kerja ASN Selama Ramadan di Pemkab Purwakarta: Masuk Lebih Pagi dan Pulang Lebih Siang!
BREAKING NEWS Toko Busana Mario Purwakarta yang Menghanguskan Seluruh Dagangan - Berita Terbaru Maret 2023!
Cek CCTV Online Terbaru di Purwakarta: Solusi Mengatasi Kemacetan dan Meningkatkan Keamanan di Jalan!
Daftar Jemaah Haji 2023 Berhak Bayar Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) Telah Dirilis Kemenag Purwakarta!
Pemprov Jawa Barat Waspada Potensi Penyebaran Polio: Kasus Positif Ditemukan di Purwakarta!
Panen Raya Gabah di Purwakarta Jawa Barat, Harga GKG Turun Menjadi Rp520-530 ribu/kuintal: Ke Tengkulak Mudah!
Pemerintah Purwakarta Tutup Tempat Hiburan Malam Selama Ramadhan: Operasi Gabungan akan Dilakukan!
Pencurian Motor Terjadi di Kos-kosan Purwakarta saat Berbuka Puasa, Terekam CCTV!