Halal bi halal PGRI Kecamatan Kiarapedes

- Rabu, 11 Mei 2022 | 13:13 WIB
Halal bihalal PGRI Kecamatan Kiarapedes (Foto: Rendra Bagus Cahyono)
Halal bihalal PGRI Kecamatan Kiarapedes (Foto: Rendra Bagus Cahyono)

Purwakarta Online - Hari ini (11/5/2022) Pengurus PGRI Cabang Kiarapedes menggelar acara Halal Bi Halal bersama seluruh Guru baik PNS, GTT, dan Tenaga Kependidikan Se-Kecamatan Kiarapedes.

Dalam kegiatan tersebut dibuka dengan lantunan ayat suci alqur'an oleh Didi, S.Pd salah satu guru di UPTD SDN 1 Margaluyu.

Ketua PGRI dalam sambutannya menyampaikan bahwa penyelenggaraan kegiatan ini adalah kegiatan rutinan tahunan yang sering dilakukan untuk memupuk rasa kebersamaan dan saling bermaaf-maafan dari ucapan yang bisa melukai perasaan dan tindakan yang tidak berkenan.

Baca Juga: 5 langkah menuju gaya hidup Slow Living!

Baca Juga: Inilah link download dan nonton KKN di Desa Penari UNCUT resmi

"Halal bi halal adalah kegiatan rutin dimana dalam kegiatan ini saling bermaaf-maafan dari ucapan dan tindakan yang sengaja atau tidak sengaja," ujar Ketua PGRI Kiarapedes.

Acara berjalan dengan hikmat dan lancar sesuai dengan agenda acara yang direncanakan dan diakhiri dengan mushofahah.***

Baca Juga: Pakistan brutal, para pria gali kubur, perkosa jenazah seorang gadis!

Baca Juga: Mau Rp3,55 juta? Ikuti Kartu Prakerja Gelombang 28, begini caranya!

Editor: Enjang Sugianto

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Ramalan Zodiak Aries 27 September 2023

Rabu, 27 September 2023 | 08:09 WIB

Giring Dicopot, Kaesang bin Jokowi Resmi jadi Ketum PSI

Senin, 25 September 2023 | 21:58 WIB
X