PURWAKARTA ONLINE, Cibatu - Bukit Cinta Wanawali adalah unit usaha Bumdes yang bergerak di bidang pariwisata yang menyajikan keindahan alam hutan jati dan perkebunan pertanian di atas bukit.
Bukit Cinta Wanawali atau yang lebih akrab bagi warga sekitar adalah Tacin (Tanjakan Cinta) sebutan tersebut disematkan karena terdapat pada lokasi dengan kontur tanah yang menajak menyerupai perbukitan dan memiliki suasana adem sehingga sering di kunjungi oleh remaja untuk sekedar nongkrong bersama pasangan.
Tetapi versi lain dari direktur bumdes menafsirkan kata bukit cinta mengandung filosofi yang dalam, jika merunut pada nama desa nya yaitu wana (hutan) dan wali (pelindung) dapat disimpulkan berarti hutan pelindung desa.
Dalam proses melindungi tentunya terdapat proses atas dasar kecintaannya yang amat dalam, atas dasar inilah kami tersadar bahwa sebagai generasi yang hidup di desa wanawali kiranya perlu merawat dan melindungi hutan layaknya kita di lindungi oleh hutan dari gersangnya udara dan tandusnya tanah tanpa mata air.
Dan ketika kita menanamkan kecintaan kita pada hutan atau alam maka harapannya kita sampai pada bukit kesuksesan hidup yaitu hidup yang nyaman dan mapan.
Mapan disini merupakan bonus dari mengindahkan alam sehingga menjadi daya tarik wisatawan dan berdampak pada pertumbuhan ekonomi masyarakat.
Baca Juga: 52,9 juta NIK terintegrasi NPWP per November 2022!
Alamat usaha ini berada di kampung Cikadu RT 01 RW 01 Desa Wanawali kecamatan Cibatu kabupaten Purwakarta - Jawa Barat.
Artikel Terkait
Wisata Budaya Suku Sasak di NTB, Keunikannya Buat Pelancong Terpesona!
Gua Bangkang Prabu di Lombok Lokasi Adanya 'Cahaya Tuhan'
Pura Meru Cakranegara di Lombok, Wisata Budaya Kelas Dunia: Indahnya Alam berpadu dengan Kerukunan Beragama!
Di Pulau Seribu Masjid Lombok, ada Kelenteng yang Sangat Indah. Berdiri Kokoh di Tengah Kebhinekaan!
Danau Sentani di Papua: Indah Alamnya, Luar Biasa Nilai Sejarahnya!
Promosi Wisata, Selfie dan The Power of Millennials!
Situs Warungboto Mendadak Tenar setelah Foto Prewedding Putri Presiden Jokowi, Kahiyang Ayu!
Masjid Raya Baiturrahman yang Bernilai Sejarah Tinggi, Dibangun oleh Sultan Iskandar Muda 1612 Masehi!
Menparekraf tawarkan delegasi B20 berwisata di luar Bali selatan
Sail Tidore 2022 digelar, inilah saatnya mata dunia melihat keindahan surga bernama Indonesia!