PURWAKARTA ONLINE - Guru Gembul kembali ngajak kita-kita mikir.
Kali ini tidak tanggung-tanggung, Guru Gembul ngajak mikirin kesalahan-kesalahan dari negara-negara lain.
Kesalahan yang dimaksud oleh Guru Gembul adalah kesalahan seperti nama negara, lambang negara, simbol-simbol negara bahkan semboyan sebuah negara.
Yang cukup menggelitik adalah kesalahan negara Amerika Serikat.
Menurut Guru Gembul nama 'United States of America' jika diterjemahkan berarti Perserikatan Negara-negara (di Benua) Amerika.
Maka sebagai negara, artinya 'amerika' tidak ada nama.
Karena Amerika merupakan nama Benua, bukan negara. Di benua Amerika sendiri terdiri dari banyak negara.
Jadi penamaan 'Amerika' sebagai sebuah negara menurut Guru Gembul adalah salah.
Begitu juga dengan US atau United States tadi, artinya perserikatan negara-negara.
Nah, penulis jadi kepikiran perbedaannya dengan Indonesia.
Baca Juga: Instagram Down Pengguna Limpung, bagaimana keterangan pihak pengembang?
Indonesia atau NKRI yang merupakan singkatan dari Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Memang Indonesia adalah kesatuan dari banyak pulau, banyak negara, banyak kerajaan atau pun kesultanan dan kekadipatenan.
Artikel Terkait
Siapa Guru Gembul sebenarnya?
Siapa Guru Gembul sebenarnya? Ini jawaban Netizen
Kenapa Indonesia tidak maju? Guru Gembul sebut banyak pengkhianat bangsa yang menghambat
Guru Gembul jelaskan Manusia Dalit yang dianggap najis, menjijikan, kotor bahkan bayangannya dianggap najis!