PURWAKARTA ONLINE - Nahdlatul Ulama mendapatkan apresiasi dari Universitas Al-Azhar Mesir, terutama untuk diselenggarakannya Muktamar Fikih Peradaban.
Halaqoh Fikih Peradaban yang digelar Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) digelar secara maraton sejak tahun 2022.
Puncaknya adalah Muktamar Fikih Peradaban yang digelar dalam rangkaian acara peringatan 1 Abad NU hari ini, Selasa (7/3/2023).
Baca Juga: Dokter Tifa menduga, gempa Turki bagian dari perang dunia 3!
Dalam kalender Hijriyah, hari ini adalah tanggal 16 Rajab 1444. Hari lahir Nahdlatul Ulama secara resmi menggunakan penanggalan Hijriyah.
Melalui Syaikh Ad-Dawini (Dr. Mohammed Al-Dawini) Al-Azhar menyampaikan apresiasinya yang kemudian dirilis dalam Facebook resmi Al-Azhar.
Berita ini dibagikan kembali oleh akun Twitter Nahdlatul Ulama.
Baca Juga: Laga PSIS vs Persebaya ditunda, Polisi kirim surat, alasan keamanan!
"Sementara itu, dari FB resmi Univ. Al-Azhar, menginformasikan dan mengapresiasi Muktamar Fikih Peradaban," tulis @NahdlatulUlama.
"Secara khusus, ulama Al-Azhar menyampaikan tentang ukhuwah insaniyah atau basyariah, persaudaraan umat manusia. Syukran katsiran Ya Syaikh.." lanjut Nahdlatul Ulama.***
Artikel Terkait
Ketum PBNU: Peringatan 1 Abad NU di Sidoarjo akan dihadiri 1 juta orang!
1 Abad NU, apa peran Nahdlatul Ulama untuk masyarakat?
Kirab Ziarah 1 Abad NU, KBNU Kiarapedes kunjungi Makam Mbah Raja Dipa, generasi awal penyebar Islam!
Kirab Ziarah 1 Abad NU di Makam Habib Abu Bakar dan Dalem Haji Tajimalela Desa Parakan Garokgek Kiarapedes!
Rangkaian Kirab Ziarah Keluarga Besar Nahdlatul Ulama Kecamatan Kiarapedes pada momentum 1 Abad NU!
1 Abad NU pada 16 Rajab 1444 Hijriyah bertepatan dengan 7 Pebruari 2023!
Habib Luthfi bin Yahya akan hadiri peringatan 1 Abad NU di Purwakarta!
Seluruh Pendamping Desa dilibatkan dalam peringatan 1 Abad NU di Kabupaten Purwakarta!
Nasab Habib Luthfi bin Yahya hingga Rasulullah SAW, Beliau akan datang di Peringatan 1 Abad NU di Purwakarta!
Berdiri tahun 1840, Ponpes Cipulus Purwakarta terima penghargaan Anugerah 1 Abad NU